Assalamualaikum Wr. Wb.
Salam Sejahtera.
Kali ini saya akan membahas serta konfigurasi kan Hotspot pada Mikrotik.
Kita akan Mencari tahu Dulu apa kegunaan serta Kekurangan pada hotspot Mikrotik.
Pengertian :
Pengertian lain dari Hotspot lain adalah area seorang client dapat terhubung dengan internet secara wireless “nirkabel atau tanpa kabel” dari PC, Laptop, notebook ataupun gadget seperti Handphone dalam jangkauan radius kurang lebih beberapa ratus meteran tergantung dari kekuatan frekuensi atau signalnya.
Kelebihan Serta Kekurangan :
- Mudah aksesnya.
- Tingginya minat masyarakat
- Mudahnya dihacking oleh para hacker untuk mencuri password pengguna wi-fi.
- Tidak tahan terhadap serangan flooding.
Langkah-langkah :
- Interface Local untuk Mikrotik ke Client kalian.
- Interface Public untuk Internet ke Mikrotik.
1.) Kita masukan Ip Address yang kalian pakai untuk Client Nanti nya dengan memakai Interface Local.
2.) Hasilnya akan seperti ini, Ip Address ini nantinya kita masukan pada Client melalui Default Gateway dan Ip DNS.
3.) Agar Mikrotik dan Client nanti nya membutuhkan Internet, Kita akan memasukan Ip Dhcp-Client pada Interface Public, dan Ia akan mendapatkan Ip Address secara otomatis.
4.) Hasilnya akan seperti ini kalau kita sudah melalukan Konfigurasi Dhcp-Client pada Interface public.
5.) Sekarang kita akan membuat Ip Firewall nya untuk CLient tersebut mendapatkan jaringan internet nantinya.
6.) Pada Pop Up ini kita masuk ke General dan Chain nya Srcnat, Action nya kita masuk ke Masquerade.
7.) Pengujian nya silahkan lakukan Test ping google untuk Mikrotik nya untuk memastikan kalau Router ini sudah masuk ke Internet nya.
8.) Di sini saya memakai Os Debian dan bagi yang Os Windows kalian bisa Setting Ip Address nya di Control Panel dan jangan lupa untuk Default Gateway, Ip DNS nya masukan Ip Address Local Mikrotik tersebut.
9.) Untuk kalian yang memakai Os Linux, kalian bisa Masuk Ke Directori /etc/resolv.conf lalu masukan Ip Address Local Mikrotik dan juga Ip Address Client, Kalau kalian memakai Os Windows, kalian bisa masuk ke Control Panel dan masuk ke Network and Sharing Centre, masuk ke Change adapter Settings lalu masuk ke Pop Up IPv4 dan masukan Ip Address Client dan juga Ip Address Mikrotik Local.
10.) Kalau Client kalian belum bisa juga mendapatkan Internet dari Mikrotik tersebut, Kalian ke Mikrotik lagi dan Centang pada Allow Remote Request, saya juga belum begitu tahu Fung dari ini, mohon maafkan saya.
11.) Kita Coba test ping google untuk memastikan Client sudah benar- benar mendapatkan Internet.
12.) Sekarang kita menuju ke Inti dari Konfigurasi tersebut, Kita akan membuat Hotspot untuk Client, Dimana Client menghubungkan Internet harus menggunakan Authetication User atau bisa di Bilang login terlebih dahulu.
13.) Kita masuk ke Interface local untuk Client nantinya.
14.) Ini secara Default Ip Address nya.
15.) Dan ini untuk Range Ip Address nya yang akan di pakai nantinya.
16.) Sertifikat SSL nya kita Klik None saja.
17.) Ip Address SMTP kita kosongkan saja.
18.) DNS Server nya kita kosongkan saja.
19.) Pada Dns Name nya kita bisa masukan Sesuai keinginan kalian.
20.) Ini akan berfungsi Apabila kita masuk ke Hotspot nantinya kita akan memasukan User dan juga Password nantinya.
21.) Masuk Server Profiles dan klik Hotspot1, karena nama yang kita konfigurasi tadi, klik Login dan Uncentang pada Text Cookie.
22.) Ini lah yang akan muncul ketika kita masukan Ip Address Local di Mikrotik dan juga untuk Ip DNS name Hotspot yang kita konfigurasi kan tadi.
Itu saja yang bisa saya sampaikan, kurang lebihnya Mohon maaf, karena saya juga masih dalam tahap Pembelajaran.
Wassalamualaikum Wr. Wb.
Salam Sejahtera.
0 Response to "Cara Konfigurasi Hotspot pada Mikrotik "
Posting Komentar